LOGO lingsar
Beranda > Berita > Warga Meriahkan Hut Ri Ke-71 Di Tengah Guyuraan Hujan
Berita Utama

Warga Meriahkan Hut RI ke-71 di Tengah Guyuraan Hujan

Posting oleh lingsarlobar - 15 Agu 2022 - Dilihat 64 kali

Dalam rangka HUT RI ke-77 warga Dusun Bantek Desa Gegelang Kecamatan Lingsar tetap antusias memeriahkan perlombaan jalan santai dalam kondisi di guyur hujan,Ahad (14/8/2022).

Walau gerak jalan santai diiringi hujan, namun acara tetap berlangsung meriah. Gerak jalan santai ini dimulai pada pukul  16.00 WIT, dengan rute start di Pusat Keamanan Dusun Bantek menuju dusun nyunyet, kantor desa dan finish di lokasi start

Pada kesempatan itu, Camat Lingsar melalui Kepala Seksi Ekonomi dan Pembangunan, Rina Ilmida menyambut baik digelarnya kegiatan gerak jalan santai dalam rangka Memeriahkan Hut ke 77 Republik Indonesia yang diikuti ratusan Peserta.

“Ramainya peserta yang mengikuti gerak jalan santai ini menunjukkan betapa tingginya partisipasi dan peran serta masyarakat dalam memeriahkan HUT ke 77 RI,” kata bupati.

Rina juga mengatakan bahwa  gelaran gerak jalan santai yang di adakan  hari  diharapkan akan membangun kekompakan dan Sinergi yang baik demi mewujudkan Kabupaten Asahan Sejahtera yang Religius dan Berkarakter.

Sementara itu Kepala Desa Gegelang, H. Husnu Mukhtar mengatakan jalan sehat tersebut merupakan salah satu rangkaian untuk memperingati HUT Ke-77 tahun Kemerdekaan Republik Indonesia.

“Alhamdulillah bisa ramai walaupun hujan turun cukup desar. Acara juga berjalan lancar,” kata Kades Gegelang di tengah kegiatan

 

 


Silahkan beri komentar

Email tidak akan di publikasi. Field yang harus diisi ditandai dengan tanda *